Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

4 PILAR NLP

NLP memiliki 4 pilar yang merupakan dasar dari sistem dalam NLP. Bagi praktisi NLP, pilar-pilar ini harus dipandang sebagai semangat dan fondasi yang mempresentasikan NLP secara keseluruhan 1        *     Outcome    Berpikir dan bertindak berorientasi pada hasil 2       *       Sensory Acuity    Pemanfaatan seluruh fungsi indrawi secara maksimal dalam mengamati setiap stimulus dan respons 3.       *   Behavioral Flexibility    Berperilaku fleksibel dalam upaya meraih outcome 4         *    Rapport    Kesadaran untuk membangun unconscious connectedness sebagai landasan dalam kegiatan komunikasi        interpersonal source modul NLP Neo Society

NLP Modeling

Manusia secara alami seringkali mempelajari suatu keterampilan dengan cara meniru gerakan, cara bicara dll. Cara seperti itu biasa disebut sebagai simple modeling. Modeling adalah kunci dari lahirnya NLP, bahkan modeling adalah NLP itu sendiri. Dua konsep NLP yang terkenal yaitu Meta Model dan Milton Model diperoleh dari hasil memodel kemampuan luar biasa dari 3 terapis yang sukses dibidangnya kemudian hasil modeling tersebut ditulis/dikodekan dalam transformational grammar. Tujuan dari NLP Modeling adalah dapat melakukan sesuatu sebaik yang dapat dilakukan oleh pakarnya, dan dapat mengajarkan orang lain untuk melakukan sebaik itu. NLP modeling berbeda dengan Analytical / Cognitive Modeling dimana terhadap sang ahli akan dilakukan (wawancara) terhadap berbagai hal yang terkait dengan kemampuannya tersebut Dalam NLP, modeling dilakukan secara unconsciously.  5 Langkah modeling dengan konsep NLP (John Grinder) : 1.      Pilih seorang yang jeni...