Menjadi Tuan atas Diri Sendiri
TUAN BAGI DIRI SENDIRI
SUATU Hal yang sangat penting dalam hidup ini adalah menjadi tuan atas diri sendiri
Tuan berarti menguasai berarti juga mengendalikan , apa yang dikenadalikan dan dikuasaai ??
Mengendalikan pikiran jauh lebih sulit dari mengendalikan orang lain bawahan atau siapapun
oleh karena itu kita harus menjadi pengawas , pawang dan juga penakluk pikiran kita sendiri
saat canda tawa tak bisa lagi terdengar tersenyumlah
saat senyuman tak jua bisa merekah rilekslah
saat tubuh dan hati tak bisa rileks tidurlah
saat tidur mata tak bisa terpejam maka berdoalah
saat berdoa hati tak jua bisa tenang ada banyak kemungkinan
mungkin banyak pikiran, mungkin cemas atau takut
mungkin bersedih mungkin ada perasaaan bersalah
bila mungkin bukan semua itu anda stress
dan bahaya bila stress kta tidak mengetahuinya
strees daapat membuat hati kering dan sensitif dan mudah emosi
strees juga dapat membuat keadaan bertambah buruk, pemerasan emosi dan pikiran menjadi super negatif
bila kita mau melihat lebih jauh ke dalam diri, penyebab terbesar hanyalah sang ego
permainan rekayasa pikiran dan perasaan
berkumpul dengan yang tidak disukai berpisah dengan yang dicinta tidak memperoleh apa yang diinginkan
adalah bentuk penderitaan yang menjadi stress berkepanjangan
hal kecil menjadi besar
hal besar menjadi beban
yang dipikul selama perjalanan hidup
Bagaimana dengan NLP kita bisa mengedalikan pikiran kita, ada banyak teknik sebagai tools untuk menguasai pikiran kita
dan apa bila kita mampu melakukannya , maka orang yang paling bahagia di dunia ni bukan siapa siapa , tentu diri kita sendiri
dan orang orang disekitar kita juga ikut merasakanya. belajar NLP untuk menguasi pikiran kita, kita sekarang adalah apa yang kita pikirkan dahulu dan
kita adalah apa yang kita pikirkan untuk masa yang akan datang.
salam positif dan salam profit
sumber diolah dari berbabagi sumber di blog
Masdi hari bowo, C.TNNLP
www.hsscenter.blogspot.com
Komentar
Posting Komentar